- Yamaha Tricity ini menggunakan teknologi Leaning Multi Wheel (LMW) yang berguna pada saat berbelok dengan sempurna. Sudut roda bisa fleksibel mengikuti sudut kemiringan motor saat berbelok atau merebah. Selain itu teknologi ini juga dipadukan dengan sisitem ‘Parallelogram link’ dan ‘Cantilevered telescopic suspension’ geometri yang membuat pengendalian menjadi mudah dan bisa bergerak dengan lincah, sekaligus stabil.
- Yamaha Tricity menggunakan teknologi Unified Brake System (UBS) yang merupakan sebuah perangkat pengereman yang bekerja secara bersamaan pada semua roda pada saat pedal rem ditekan.
- Menggunakan rangka berbahan ringan sehingga bobot motor menjadi ringan, stabil dan mudah untuk dikendalikan.
- Bagian dapur pacunya, mengandalkan Mesin YMJET-FI (injeksi) berkapasitas 125 cc dengan liquid cooler yang dipadukan dengan transmisi. Ditambah dengan sistem injeksi dan silinder DiASil yang bertujuan untuk memaksimalkan pendinginan.
Menarik sekali ditunggu kedatangan si Roda Tiga Yamaha Tricity 125 ini. Namun berapa perkiraan harga jika diluncurkan di Indonesia? Tunggu update berikutnya hanya disini ya gan
0 Response to "Inilah Kelebihan Yamaha Tricity 125, Skutik Roda Tiga"
Posting Komentar