- UC Browser. Browser ini dilengkapi dengan AdBlock sehingga dapat memblokir iklan yang mengganggu saat kamu sedang browsing. Browser ini juga bisa terbilang ringan dan cepat saat membuka sebuah halaman website maupun saat membuka tab baru. Tampilannya juga memudahkan kamu untuk menemukan berita terkini maupun musik dan video populer.
- Google Chrome. Berbeda dengan dua browser diatas, browser ini memiliki tampilan yang begitu sederhana. Tidak ada berita terkini maupun video atau musik populer. Tampilan utama yang sangat sederhana ini membuat kerja browser ini lebih cepat dan ringan bahkan kamu dapat membuka dua tab ataupun lebih. Namun, browser ini menguras RAM lebih banyak daripada dua browser di atas. Sebaiknya jika menggunakan Google Chrome smartphone anda memiliki RAM di atas 2GB agar performa browser tetap berjalan dengan baik.
Nah, itu dia 3 browser yang performanya ringan dan cepat. Oh ya, ada tambahan. Jika handphone kamu memiliki RAM di bawah 2GB sebaiknya gunakan opera mini lkarena opera mini tidak boros RAM. Sekian dan terima kasih. Semoga bermanfaat.
0 Response to "3 Aplikasi Browser Yang Paling Ringan dan Cepat"
Posting Komentar