Belanja Online Di Ebay Dan Amazon Jauh Lebih Menyenangkan

ekspedisi jakarta bali  – Ebay dan Amazon merupakan salah satu dari sekian banyak website belanja online global yang paling fenomenal, jika dahulu kala di tahun 2005 website belanja online bukan merupakan sesuatu hal yang penting, tetapi beda dengan sekarang..kedua situs ecommerce terbesar di dunia itu telah menjadi pionner dalam konsep belanja online bergaya modern. Ebay dan Amazon sendiri sebenarnya hampir sama dengan website belanja online kebanyakan, mereka menawarkan produk/barang yang kita cari lalu mengirimkannya ke pelosok penjuru dunia. Mahfum saja jika ebay dan amazon sanggup melakukan hal tersebut di karenakan kelas mereka memang sudah masuk jaringan internasional di semua Negara.
 
Berikut Keuntungan berbelanja di Ebay dan Amazon :
  • ·Katalog barang terbilang lengkap
  • ·Harga jual sangat kompetitif dan miring untuk para reseller
  • ·Tak ada biaya apapun untuk member/pengunjung
  • ·Sistem pembayaran aman dan dapat menggunakan pihak lain seperti Paypal, Master,Visa,dll
  • ·Sistem transaksi yang ternkripsi aman dan paling secure
Bagi anda yang termasuk awam atau tidak pernah sama sekali berbelanja di Ebay dan amazon, maka ada baiknya anda jangan lantas memulai transaksi Belanja Online anda begitu saja..Bekali pengetahuan anda dengan ilmu ecommerce yang cukup. Ada baiknya anda menggunakan jasa pihak ke tiga yang terpercaya dalam melakukan transaksi, sehingga bagi anda yang tak menggunakan kartu kredit tak akan menemukan sedikitpun kesulitan kelak. Selanjutnya tinggal pahami aturan mainnya selama menunggu barang datang, satu hal penting yang perlu anda ingat! Ketika memutuskan berbelanja di Ebay atau Amazon..maka selazimnya anda sudah siap menerima konsekuensi pengiriman barang yang cukup panjang dan lama..estimasi paling cepat untuk wilayah asia 2 minggu dan paling lambat 1 bulan bro..

Oke semoga berguna

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Belanja Online Di Ebay Dan Amazon Jauh Lebih Menyenangkan"