Menata Kamar Tidur Berukuran Kecil

Maket - Tinggal di Ibukota terkadang membuat kita hidup dengan memiliki rumah yang kecil dan terkesan sempit. Namun hal ini bisa diatasi dengan cara membuat desain rumah minimalis. Dengan desain rumah minimalis setiap ruangan bisa dimanfaatkan dengan maksmal. Salah satunya adalah kamar tidur

.



Untuk kamar tidur berukuran kecil kita bisa mencoba bebearapa cara untuk melakukan penataan agar ruangan tidur tetap nyaman dan tentunya tidak merasa sempit. Simak tips berikut:

- Untuk pemilihan warna,kita bisa berikan sentuhan broken white dan kuning pada warna kamar tidur.

- Isilah dengan furniture baik meja ataupun lemari yang minimalis dan simpel sehingga ruangan tidak terasa sempit.

- Sebaiknya membuat jendela yang tepat berada di samping tempat tidur agar udara bisa masuk dengan leluasa dan ruangan terkesan luas.

- Gunakan juga kasur double yang bisa di tarik dan dismpan kembali untuk hemat ruangan dan bisa dipakai sewaktu-waktu.

Selain tips diatas diperlukan kejelian dalam menata ruangan, semoga bermanfaat.(wk)

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • Persewaan Mobil MurahBerikut adalah beberapa tips yang dapat membantu anda menjaga mobil biaya rendah, sama seperti faktor lainnya menyebabkan harga terus mening… Read More...
  • Tampilan Langsing Dengan Busana BatikMenemukan model fashion pakaian yang sesuai dengan bentuk tubuh anda tentunya sangat penting, carilah di fashion outlets. Namun setiap wanit… Read More...
  • Syarat Aqiqahaqiqah adalah sembelihan yang dilakukan sebagai ungkapan rasa syukur atas kelahiran seorang bayi. jumhur ulama menyatakan bahwa hukum aqiqah… Read More...
  • Tips Mengenal Jenis UsahaPersiapan pertama untuk memulai bisnis apa saja, termasuk rumah makan atau food restaurant adalah mempersiapkan mental untuk menghadapi tant… Read More...
  • Hukum Hukum AsuransiMemilih asuransi kendaraan memang tidak gampang. Apalagi di tengah-tengah persaingan yang ketat dewasa ini. Hampir semua perusahaan asuransi… Read More...

0 Response to "Menata Kamar Tidur Berukuran Kecil"