Memilih Sandal Untuk Wanita Hamil







Sandal Wanita. Trend sepatu dan sandal wanita berubah sesering dengan perkembangan trend fashion, dan sandal tidak terkecuali. Model sandal wanita berkembang ditentukan beberapa hal diantaranya tinggi badan, tujuan dipakainya sandal misalnya acara resmi, santai, maupun kasual.

Tak terkecuali untuk wanita hamil, Banyak ibu hamil mengenakan alas kaki berupa sandal di rumah, termasuk di dalam kamar mandi. Berikut tips aman dan nyaman mengenakan sandal di kamar mandi...

1. Hindari tumit sandal yang tinggi. Bagi ibu hamil bila menggunakan sandal di kamar mandi, hendaknya tinggi tumit sandal yang dikenakan tidak melebihi 3 cm ... lebih dari itu sandal akan cenderung mudah tergelincir di bagian tumitnya, sehingga ibu hamil yang mengenakan akan terpeleset jatuh, sangat berbahaya.
  
2. Hati-hati pada sandal baru yang licin! Banyak sandal wanita memakai sol yang terbuat dari bahan kulit atau plastik yang amat licin bila dipakai menginjak lantai kamar mandi yang basah, sehingga kaki ibu hamil yang memakainya akan terpeleset karenanya!
  
3. Sebaliknya, sandal lama yang sudah aus bagian solnya juga sangat licin bila basah, sehingga ibu hamil yang memakai sandal itu akan terpeleset kakinya bila menginjak lantai kamar mandi yang basah, sangat berbahaya!


Sumber: ibuhamil.com
Temukan Info Lain Seputar Sepatu Wanita

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Memilih Sandal Untuk Wanita Hamil"