Tips Merawat Blus Batik



Banyak orang yang saat ini menyukai
baju batik. Selain sedang trend, batik juga merupakan salah satu ciri khas indonesia. Batik dapat digunakan dalam acara formal tetapi dengan model baju batik solo saat ini, batik tetap pantas dalam acara informal. Bagi anda yang mempunyai baju batik solo atau penyuka batik, tentu anda ingin merawat desain busana batik anda sebaik-baiknya. Ada hal-hal yang harus anda perhatikan saat proses pencucian atau saat penyimpanan.

Berikut saran-saran dalam merawat pakaian batik anda:
  • Cuci baju batikdengan sabun khusus atau menggunakan shampo.
  • Jangan digosok dan jangan menggunakan detergen. Anda dapat menggunakan jeruk nipis bila pakaian batik anda terkena noda.
  • Jangan jemur batik pada tempat yang langsung terkena matahari, tetapi jemur batik di tempat yang teduh hal ini biar motif batik terlihat tetap bagus
  • Saat menyimpan dalam lemari, anda dapat memasukkan akar wangi agar motif batik anda tidak dirusak ngengat.

http://kumpulan.info


Dukung kampanye
stop dreaming start action

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Tips Merawat Blus Batik"